ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENDIDIKAN UU NO. 20 TAHUN 2003 TERHADAP PENDIDIKAN NASIONAL DI INDONESIA

  • Indah Mayang Sari Universitas Ahmad Dahlan Yogyaarta
  • Fisca Aprita Dewi Mahasiswa
  • Nur Fadila Mahasiswa
  • Migfar Rivadah Mahasiswa
Kata Kunci: PPendidikan, Politik, Kebijakan

Abstrak

Abstract - The implementation of education policy can be interpreted as an action or carrying out a policy which leads to the education sector in order to achieve the desired goals. To achieve the desired educational policy objectives have a process in implementing education policies including 1) preparing for the implementation of education policies, 2) implementing education policies with a trial period, 3) implementing real education policies accompanied by supervision and control, 4) conducting an evaluation of education policies. education policy has characteristics to improve education by having educational goals, fulfilling legal-formal aspects, has an operational concept, is made by the authorities, can be evaluated, and has a systematic, later in implementing education policy itself it is necessary to know continuously or be concerned with various factors outside of education. namely political factors, legal factors, social factors, economic factors that directly or indirectly affect the educational policy program made, to achieve the desired implementation of educational policies and achieve defining objectives have strategies that must be mastered, namely communication, resources, disposition. , and bureaucratic structures. This is aimed at realizing the desired implementation of educational policie.

Abstrak – implementasi kebijakan pendidikan dapat diartikan sebagai suatu tindakan atau pelasanaan suatu kebijakan yang mengarah pada bidang pendidikan guna mencapai tujuan yang diinginkan. Untuk mencapai tujuan pendidikan yang diinginkan memiliki proses dalam melaksanakan kebijakan pendidikan meliputi 1) mempersiapkan pelaksanaan kebijakan pendidikan, 2) melaksanakan kebijakan pendidikan dengan masa percobaan, 3) melaksanakan kebijakan pendidikan yang nyata disertai dengan pengawasan dan pengendalian. 4) melakukan evaluasi kebijakan pendidikan. Kebijakan pendidikan memiliki cirri-ciri untuk meningkatkan pendidikan dengan memiliki tujuan pendidikan, memenugi aspek legal-formal, memiliki konsep operasional, dibuat oleh penguasa, dapat dievaluasi, dan memiliki sistematis, kemudian dalam melaksanakan kebijakan pendidikan itu sendiri perlu diketahui secara terus menerus atau peduli dengan berbagai factor di luar pendidikan yaitu factor politik, factor hokum, factor social, factor ekonomi yang secara langsung mempenfaruhi program kebijakan pendidikan yang dibuat, untuk mencapai pelaksanaan yang diinginkan kebijakan pendidikan dan mencapai tujuan yang telah ditetapkan mempunyai strategi yang harus dikuasai yaitu, komunikasi. Sumber daya, disposisi, dan struktur birokasi. Hal ini bertujuan untuk mewujudkan implementasi kebijakan pendidikan yang diingikan.

Diterbitkan
2021-04-30